Memiliki sebuah pekerjaan adalah dambaan setiap orang. Dengan memiliki pekerjaan mereka dapat mendapatkan penghasilan dan memenuhi kebutuhan hidupnya. Namun apakah pekerjaan yang kita lakukan sekarang sudah benar-benar dapat memenuhi kebutuhan dan mencapai impian kita. Apakah cara kerja kita sudah tepat untuk mencapai impian kita.
Kita lihat bersama kehidupan kita 5 tahun yang lalu sampai saat ini :
1. Berapa PENDAPATAN BULANAN anda?
2. Berapa TABUNGAN anda?
3. Apa yang sudah anda MILIKI (mobil baru, rumah, dll) ?
4. berapa banyak TEMAN Anda yang baru?
5. Sudahkah anda MEMBAHAGIAKAN keluarga & orang tua Anda?
6. Kemana sajakah anda BERLIBUR? Seberapa sering?
7. Sudahkah anda MENUNAIKAN IBADAH (Naik haji, dll)?
8. sudahkah Anda BERAMAL? Seberapa banyak?
9. Berapa banyakkah WAKTU yang anda berikan untuk keluarga anda (setiap hari/ minggu/ bulan) ?
10. Apakah dengan cara kerja anda sekarang memungkinkan untuk mewujudkan itu semua dalam 5 tahun kedepan?
Silahkan anda jawab dalam hati Anda dan renungkan...
Apakah ke-10 hal siatas sudah kita wujudkan, jika belum beraarti ada yang kurang tepat dengan cara bekerja kita. Bukan hanya itu untuk mewujudkan hal diatas kita juga harus memiliki pola pikir/ paradigma sukses.
SUKSES UNTUK KITA SEMUA!!
-Salam Pembelajar sejati-
0 komentar